Sabtu, 28 April 2012

Ganjen dan Centil Khas Cewek ?


Ngomongin dunia cewek emang gaada habisnya. Enggak cowo aja yang suka ngomongin tentang kaum hawa, pihak cewek sendiri pun demen banget ngobrolin hal – hal tentang cewek. Karena katanya sih keindahan cewek merupakan pesona tersendiri yang tak tertandingi .. Deuuhh sampe begitunya.

Istilah ganjrn dan centil seakan sudah menjadi hak multak milik kaum hawa. Coba, mana ada cowok yang ganjen dan centil. Kecuali madam alias yang suka berdandan ala cewek heheheh.

#Penyebab Ganjen dan Centil#

Ada beberapa faktor penyebab munculnya fenomena cewek ganjen dan centil. Salah satunya adalah karena tuntunan zaman. Alaaaaah rumus siapa pula ini?
Sikap seperti ini karena terpengaruh oleh orang lain atau ada pihak yang sengajadi tiru. Karena pada dasarnya semua manusia punya potensi yang sama untuk berbuat baik, bukn menjadi ganjen atau centil.

Bisa juga sikap ganjen dan centil ini muncul karena ikut ikutan temennya yang bersikap demikian. Karenakebiasaan buruk itulah pengaruh cepat menular. Apalagi kalau ada semacam peraturantak tertulis bahwa menjadi ganjen dan centil adalah syarat untuk masuk ke salah satu “geng cewek” !! bener gak siih ??   

#Cara Menyikapinya#

Sikap dan pengaruh buruk biasanya lebih cepat menular daripada sikap dan pengaruh baik. Karena itu, sebelum kamu dan teman – teman yang lain tertular harus ada langkah penanggulangannya terhadap para cewek centildan ganjen. Gimana caranyaaa ??
Pertama, bersikap biasa saja dengan teman cewek yang bersikap ganjen dan centil. Jangan antipati. Anggapsaja mereka adalah orang yang sedang sakit dan membutuhkan bantuanmu sebagai dokternya.Jaadi kamu harus bersabar dan berhati-hati. Dengan sikap biasa, kamu bisa melakukan pendekatan dan tahu permasalahannya.

Kedua, kamu kudu telusuri dulu penyebab sikap ini kalau kebetulan sedang dihadapi oleh temanmu. Cari tahu faktor apa saja yang menyebabkan sikap ganjen dan centilnya. Siapa tahu ternyata ia kurang adanya perhatian di lingkungan rumah, jadi ia berusaha untuk mencai perhatian dengan bertingkah laku negatif di sekolah.

Ketiga, ingatkan temanmu kalau ada yang punya gelar ka arah ganjen dan centil. Beri tahu dia kalau sikapnya itu sangat tidak terpuji. Lebih bagus kalau kamu emang sendiri sikap itu. Karena siapa tahu ada yang sirik dengantemanmu itudan memberi kabar yang tak sedap tentang dirimya.

#Ganjen…No Way!!#

Jadi kesimpulannya, engga salah bersikap ganjen dan centil, tapi NANTI kalau di depan suami. Sementara bagi kamu yang masih sekolah, jangan dulu deeeh !! Jangan segan juga untuk menegur temanmu yang bertingkah laku ganjen dan centil. Apalagi kalau dia berada dalam limit mengkhawatirkan yang bisa menimbulkan fitnah. Kalau in terjadi [ada diri kamu segera beriztigfar dan bertaobat. Engga ada agusnya deeh kamu ganjen atau centil gitu ! apalagi di depan cowok !! Semakin kamu engga ada harga dirinya di depan oranglain. Apalagi di depan Allah juga.

Intinya untuk menjadi cwewk yang sebenarnya enggak harus centil dan ganjen juga kaleee. Bahkan sikap ini juga bisa mengurangi harga dirimu. Mending bersikap biasa saja dan sewajarnya ketika bertinterkasi. Dengan begini auramu sebagai Muslimah terpancar indaah  :))

1 komentar: